Sabtu, 13 Agustus 2011

Twit Si Malas Mikir

Simpang apa yg paling terkenal di Indonesia? | Simpang 5 | salah | Simpang jam | salah | yg bener SIMPANG SIUR *sambilNgemutPensil*

Orang kita, apapun stratanya, selalu saja lebih percaya rumor dari fakta. Makanya mudah diadu. Apalagi bila nyangkut dirinya, langsng dtelan

Mengapa suka rumor? Karena malas verifikasi. Mengapa malas verifikasi? Karena malas berpikir. Kenapa malas mikir? Karena rempong/pragmatis

Maka, jatuhlah ia pada asumsi2 sinting tentang teori konspirasi, ala agen spionase. "Oh jangan jangan dia anu anu."

#saudaraku d #ramadan ini, yuk belajar berpikir jernih, selalu verifikasi. Kasihan kan, bila orang lain yg tak tahu apa2 kita tuduh macam2

Ciri orang malas mikir itu, dapat dilihat saat bertanya... Biasanya kalimatnya berupa asumsi atau tuduhan, namun dg nada bertanya

Wajarlah bila orang barat bilang, kecerdasan itu tampak bukan dari jawaban tp dari pertanyaan

@hotradero bila punya rencana setahun tanamlah jagung, punya rencana 10 tahun tanamlah pohon, punya rencana sepanjang hayat tanam pendidikan

Di rumah mati lampu... Jangan2 ini akibat konspirasi Yahudi yg ingin jualan genset atau lampu safety XD

Hoi PLN, ngapa kok mati lampu?! Apa karena kalian mau jualan genset ya?! XD

Well, itulah dua contoh pertanyaan yg saya sebut di awal TL akibat malas mikir... Unsmart question!

Pertanyaan cerdas "@PutraJayaHusin lama perjalanan 35 Jam, d Private Jet Rental Chapman Freeborn, UK hnya 25 jam. Kmana Nazar slama 10 jam?"

malas mikir RT @aurakasih87: Definition of stupid : Knowing the truth, Seeing the truth, But still believing the lies!

Tidak ada komentar: